Benteng Industri Jasa Keuangan Menghadapi Stagflasi
Opini • 3 September 2022, 07.05 Untuk mengantisipasi stagflasi, pengelolaan industri keuangan harus memegang tiga prinsip “three lines of defense”. OJK adalah benteng terakhir untuk melindungi industri jasa keungan.