Menkes Budi: Baru 44 dari 514 Kabupaten Bisa Operasi Ring Jantung

Agustiyanti
2 Maret 2023, 12:54
Menteri Kesehatan RI, Budi Gunadi Sadikin, menkes, jantung
Kementerian Kesehatan
Menteri Kesehatan RI, Budi Gunadi Sadikin menyebut Indonesia mengalami masalah suplai fasilitas kesehatan.

"Hanya 200 rumah sakit yang memiliki mamografi. Pasti banyak yang meninggal perempuan-perempuan." ujarnya. 

 

Semua itu, menurut Budi, menunjukkan bahwa masih ada masalah besar dari sisi suplai layanan kesehatan di Indonesia. 

"Selama ini, kita urus BPJS, asuransi, ribut skala nasional. Kita beresin demand side, tetapi ketika orang sudah bayar, tidak bisa ditangani. Problem kita ini ada di suplai," ujar dia. 

Halaman:
Berita Katadata.co.id di WhatsApp Anda

Dapatkan akses cepat ke berita terkini dan data berharga dari WhatsApp Channel Katadata.co.id

Ikuti kami

Artikel Terkait

Video Pilihan
Loading...