Bambang Susantono resmi mengundurkan diri sebagai kelapa otorita IKN pada Senin (3/6). Ia pernah menempati sejumlah posisi penting sebelum ditunjuk untuk memimpin IKN pada Maret 2022.
Kepala Otorita IKN Nusantara Bambang Susantono resmi mengundurkan diri dari jabatannya pada Senin (3/6). Langkah serupa juga ditempuh Wakil Kepala Otorita IKN Dhony Rahajoe.
Selain menerapkan Kota Pintar dan Kota Hijau, Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara bakal menerapkan konsep kota spons yang mampu menyerap air hujan ke dalam tanah guna mencegah banjir.
Peraturan Pemerintah (PP) tentang insentif investasi IKN Nusantara akan memberikan jaminan kemudahaan bagi para investor berupa insetif perpajakan, durasi konsesi, hingga kepastian hukum.
Presiden Joko Widodo resmi menunjuk Bambang Susantono sebagai Kepala Otorita IKN Nusantara. Peresmian Kepala dan Wakil Kepala Otorita diumumkan pada Kamis, 10 Maret 2022.
Bambang dipilih Jokowi jadi Kepala IKN lantaran ahli di bidang infrastruktur. Sedangkan Dhony ditunjuk karena berpengalaman mengelola kota satelit seperti BSD City