Perpisahan saat kelas 6 sekolah dasar tentu menjadi momen yang mengharukan. Berikut ini 3 contoh pidato perpisahan kelas 6 SD yang dapat menjadi inspirasi.
RUU Sisdiknas nantinya mengintegrasikan dan mencabut tiga undang-undang terkait pendidikan. Namun, dalam proses pembentukan undang-undang ini muncul kritik dari kalangan perhimpunan guru.
Laporan Cakap menunjukkan, 78% siswa yang menggunakan layanannya, mendapatkan peluang karier lebih baik. Gaji guru yang bergabung di startup pendidikan ini juga diklaim naik.
Eri Eliyawati guru di SDN Jugosari III, Dia bersama dua rekannya harus mendatangi muridnya yang terisolasi di Dusun Sumberlangsep akibat diterjang awan panas guguran Gunung Semeru.
Rudi seorang pendatang di Cikoneng pada1980, lalu berinisiasi mendirikan sekolah yang resmi menjadi SDN Cikoneng, Bogor pada 1997. Hingga seperempat abad mengabdi, statusnya tetap guru honorer.