Harga batu bara acuan melonjak 6,05% menjadi US$ 130,44 per ton. Batu bara dengan nilai kalor 6.322 kcal per kilogram GAR menjadi acuan harga untuk penyediaan listrik dan bahan bakar industri.
Harga batu bara berpotensi naik di semester II tahun ini seiring dengan prospek positif permintaan dari Cina yang didorong oleh faktor musiman, salah satunya datangnya musim dingin.
Harga batu bara acuan pada Juni 2024 naik 7,8% dibandingkan bulan sebelumnya. Harga batu bara dengan nilai kalor 6.322 kcal per kilogram GAR, meningkat dari US$ 114,06 per ton menjadi US$ 123 per ton.
Harga batu bara acuan (HBA) Indonesia merosot 12% pada Maret. APBI menyebut tekanan harga bersumber dari kelebihan pasokan yang diramal berlanjut hingga 2025.