Video: Begini Modus Investasi Bodong yang Jerat Ratusan Mahasiswa IPB
News • 21 November 2022, 12.05 Satgas Waspada Investasi (SWI) mengungkap kejadian yang menjerat mahasiswa IPB dan masyarakat sekitar kampus bukan disebabkan pinjaman online, melainkan modus penipuan investasi bodong.