Axiata Group Berhad dan Sinar Mas mengumumkan penandatanganan dua Nota Kesepahaman untuk menjajaki dan meningkatkan berbagai kolaborasi strategis termasuk merger.
OJK memberikan respon soal merger PT Bank MNC PT Bank MNC Internasional Tbk (BABP) dengan PT Bank Nationalnobu Tbk (NOBU) yang belum rampung selama dua tahun.
XL, Smartfren, dan Smart Telecom masih memerlukan persetujuan dari kreditur terkait negative covenants dalam merger ketiga perusahaan telekomunikasi itu.
Direktur sekaligus CEO BukaFinancial & Commerce Bukalapak, Victor Lesmana, mengatakan perusahaan membuka peluang akuisisi demi mendukung pengembangan dan investasi perusahaan.
Direksi PT XL Axiata Tbk (EXCL) kompak mengundurkan diri saat berjalannya proses merger atau penyatuan usaha dengan PT Smartfren Telecom Tbk alias FREN.
Menteri BUMN, Erick Thohir, menargetkan merger tiga maskapai penerbangan BUMN pada tahun ini. Rencana ini untuk meningkatkan efisiensi dan daya saing di industri penerbangan.
Honda dan Nissan mencapai kesepakatan untuk mendiskusikan proses merger, sedangkan Mitsubishi berpotensi mencapai kesepakatan untuk bergabung pada Januari 2025.
Pembentukan perusahaan induk itu akan memungkinkan Honda dan Nissan bekerja sama lebih erat dalam hal teknologi, untuk menghadapi persaingan dari Tesla dan produsen otomotif Cina.
PT XL Axiata Tbk, PT Smartfren Telecom Tbk, dan PT Smart Telcom, melakukan merger untuk membentuk entitas baru bernama PT XLSmart Telecom Sejahtera Tbk.
Melansir data perdagangan Bursa Efek Indonesia atau BEI, harga saham FREN turun 7,41% dan menyentuh level Rp 25 per saham pada penutupan perdagangan Rabu (11/12).
Bisnis telekomunikasi LG Sinarmas adalah layanan perbaikan peralatan telekomunikasi, berbeda dengan Merge Co yang akan menjadi entitas merger XL Axiata dan Smartfren jika berhasil.