Tabir transaksi janggal di Kemenkeu semakin tersingkap. Menko Polhukam Mahfud MD mengatakan, nilai transaksi tersebut mencapai Rp349 triliun yang melibatkan bahak pihak.
Anggaran subsidi BBM berpotensi tidak akan cukup, selain karena kenaikan harga minyak dunia juga disebabkan kuota BBM bersubsidi semakin tipis seiring tingginya konsumsi.
Nominal utang pemerintah saat ini merupakan yang terbesar dalam sejarah. Rasionya terhadap PDB juga membengkak, tertinggi dalam kurun 16 tahun terakhir.