tak ingin Indonesia hanya menjadi konsumen seperti di bidang game, pemerintah akan memperkenalkan prototipe metaverse di acara G20. Selain itu, mengundang puluhan investor asing untuk masuk.
Metaverse diperkirakan menjadi sektor yang diincar oleh penjahat siber, termasuk hacker, tahun ini. Sebab, teknologi dunia virtual ini diminati oleh UMKM, bank hingga kampus di Indonesia.
Meta menyiapkan lima langkah untuk memperkenalkan teknologi metaverse di Indonesia. Dua di antaranya yakni menggandeng kreator konten dan membangun kabel bawah laut.
Komunikasi virtual merupakan cara berkomunikasi menggunakan perangkat lunak komputer. Kemajuan teknologi informasi memudahkan komunikasi antar individu tanpa tatap muka.
Adopsi teknologi metaverse di Indonesia diramal masif tahun depan. Mulai muncul startup VR dan AR. E-commerce pun diprediksi bakal beralih ke dunia virtual.
Indonesia diramal masif mengadopsi metaverse atau dunia virtual tahun depan. Sektor game dan fashion akan memimpin adopsi ini. Namun ada beberapa tantangan.
Setidaknya ada lima lembaga dan startup di Indonesia yang mulai beralih ke metaverse. Presiden Jokowi mengingatkan bahwa Nusantara harus bersiap menghadapi dunia virtual.
Ratusan pegawai Apple dan Microsoft yang ahli di bidang AR beralih ke induk Facebook, Meta. Raksasa teknologi bahkan memberikan bonus untuk mempertahankan talenta bidang metaverse.
Meta ditinggal beberapa ahli teknologi sejak awal tahun. Apple dikabarkan merekrut pimpinan tim komunikasi induk Facebook itu untuk memperkuat bisnis dunia virtual atau metaverse.
CEO Tesla Elon Musk lebih memilih Neuralink ketimbang teknologi dunia virtual metaverse. Orang terkaya di dunia ini pun berencana menguji coba cip pada otak manusia tahun depan.