Kekeringan yang dipicu oleh El Nino membuat PLTA, yang menjadi sumber pembangkit listrik utama Ekuador berhenti beroperasi. Presiden Daniel Noboa pun mengumumkan status krisis energi.
El Nino umumnya membawa cuaca yang lebih panas dan kering ke Australia timur dan Asia Tenggara, serta kondisi yang lebih basah ke Amerika, sementara La Nina memiliki efek sebaliknya.
Pemerintah sedang menggencarkan pompanisasi sebagai solusi mengatasi sawah kering yang terdampak El Nino. Kementerian Pertanian menargetkan program ini mengairi sawah di dalam dan luar Pulau Jawa.
Menko Airlangga menjelaskan penyebab penurunan produksi beras dipengaruhi oleh kondisi iklim Indonesia. Fenomena cuaca el nino menjadi penyebab penurunan produksi beras hingga 5,88 juta ton.
Ekonom Senior Faisal Basri menjadi saksi ahli di sidang sengketa Pilpres. Dia menyebut pembagian BLT El Nino di masa kampanye sebagai upaya mendongkrak suara paslon Prabowo - Gibran.
Pemerintah terus melakukan upaya pencegahan kebakaran hutan dan lahan (karhutla). Terlebih setelah BMKG memperkirakan fenomena El Nino masih akan terjadi pada Maret 2024. Bagaimana caranya?
Wakil Ketua Persatuan Pengusaha Penggilingan Padi dan Beras Indonesia Jakarta Billy Haryanto mengatakan, penyebab tingginya harga beras adalah Pemilu 2024 dan El Nino.
Menko Airlangga mengatakan, pemerintah akan impor beras sebanyak 3 juta ton pada 2024. Kebijakan ini diambil karena Indonesia kekurangan beras sebagai dampak fenomena cuaca El Nino.
Sejumlah ekonom memprediksi neraca perdagangan Indonesia akan tetap mencatatkan surplus. Walau trennya akan menurun akibat harga komoditas batu bara dan CPO yang tertekan.