Katadata/Antonieta Amosella
Nadiem saat Sidang soal Chromebook: 5 Tahun Jadi Menteri, Kekayaan Saya Susut
Eks Mendikbudristek Nadiem Anwar Makarim menyampaikan kekayaannya menyusut setelah lima tahun menjabat. Ini disampaikan dalam eksepsi atas dakwaan perkara dugaan korupsi pengadaan laptop Chromebook.