Fauzan, Wakil Menteri Pendidikan Tinggi, menekankan pentingnya kolaborasi kampus dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui proyek inovatif "Harvesting Hope".
Menteri Bahlil mengumumkan bahwa perguruan tinggi tidak akan mengelola wilayah izin usaha pertambangan minerba, tapi melainkan dikelola oleh badan usaha, demi menjaga independensi kampus.
Revisi Undang-Undang tentang Mineral dan Batu Bara (Minerba) yang tengah disusun Badan Legislasi Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) menuai sorotan. Apa dasarnya?
"Apa yang dikatakannya itu adalah hati nurani, atas nama hati nurani. Mereka profesor, masa kita uji profesor," kata JK soal kritik sivitas akademika ke Jokowi.
Sebanyak 8 dari 10 besar universitas terbaik di Indonesia versi Webometrics diisi oleh kampus negeri. Hanya Binus dan Telkom University yang mewakili kampus swasta.
Materi cek fakta penting diajarkan kepada siswa dan mahasiswa apalagi menjelang Pemilu 2024, dimana anak muda kerap menjadi sasaran karena penetrasi internetnya tinggi.