Penerapan pajak e-commerce sempat diusulkan berlaku pada Februari 2026, namun diubah menjadi disesuaikan dengan kondisi perekonomian. Bagaimana progres pembahasan PPh 22 pedagang online?
Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa mengakui penerimaan negara dari pajak untuk 2025 tak memenuhi harapan. Merujuk APBN 2025 target penerimaan pajak mencapai Rp 2.189 triliun.
DJP Kemenkeu mencatat wajib pajak yang sudah mengaktivasi akun Coretax terus bertambah. Per 29 Desember 2025, sebanyak 9,8 juta wajib pajak sudah mengaktifkan akun Coretax
Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa mengatakan bakal menetapkan tarif bea keluar atau pajak ekspor baru bara berkisar antara 1% hingga 5% mulai 1 Januari 2026.
Roblox resmi menjadi pemungut pajak digital. Pengguna akan dikenakan PPN saat bertransaksi di Roblox seperti membeli item, aksesori, avatar eksklusif sampai menukar diamond.
Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa berkomitmen memperkuat perlindungan pasar domestik dari serbuan barang-barang ilegal. Namun ia juga mengingat pengusaha untuk membayar pajak.
Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan Indonesia menggarisbawahi pentingnya aktivasi akun Coretax bagi wajib pajak untuk kelancaran pelaporan SPT pada 2026.