Climate Rights Kritik Sikap Abai Pemerintahan Trump terhadap Krisis Iklim
Climate Rights International menilai, langkah Trump menarik AS dari UNFCCC tidak menghilangkan kewajiban negara tersebut sebagai salah satu penghasil emisi karbon terbesar global.