Uang beredar di Indonesia tumbuh melambat sepanjang tahun 2023. Bank Indonesia (BI) mencatat uang beredar hanya tumbuh 3,5% yoy menjadi Rp 8.824,7 triliun pada tahun lalu.
Sejumlah ekonomi memperkirakan Pemilu 2024 hanya akan memberi dampak terbatas pada pertumbuhan ekonomi nasional. Salah satunya karena adanya perubahan pola kampanye dibandingkan tahun-tahun sebelumnya
Perputaran Uang Saat Pemilu 2024 Bisa Tembus Rp 200 Triliun karena gelaran pesta demokrasi ini akan berlangsung seretantak baik pilpres, caleg dan partai politik.