Presiden Venezuela Nicolas Maduro memblokir media sosial X atau dulu dikenal Twitter selama 10 hari. Keputusan itu diambil usai ia berseteru dengan pemilik Twitter, Elon Musk. Apa yang terjadi?
Uni Eropa menyebut X yang sebelumnya bernama Twitter melanggar aturan konten dan diduga menipu pengguna soal centang biru. Elon Musk mengancam akan menuntut balik.
Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) melayangkan peringatan kepada pengelola platform X untuk merespon keluhan masyarakat atas maraknya iklan judi online.
X Twitter ditinggal oleh lebih dari 200 pengiklan setelah Elon Musk disebut anti-Yahudi. Orang terkaya di dunia ini pun menyetujui permintaan Israel untuk menon-aktifkan satelit Starlink di jalur Gaza
Ratusan perusahaan termasuk Apple dan Disney menyetop iklan di Twitter yang kini menjadi X. Ini terjadi setelah pemilik X yakni Elon Musk disebut teori konspirasi antisemitisme atau anti-Yahudi.
Elon Musk dianggap mendukung teori konspirasi antisemitisme atau sikap permusuhan terhadap kaum Yahudi. Apple dan Disney pun menyetop iklan di X Twitter.
Bakal calon wakil presiden Gibran Rakabuming menjadi buah bibir di media sosial X (Twitter) sejak Rabu (8/11). Topik yang dibicarakan adalah ‘Gibran Cawapres Ilegal’, dan hari ini 'Cawapres Boneka'.
X Twitter sedang mengkaji cara baru untuk memverifikasi identitas pengguna, dengan mewajibkan foto selfie bersama KTP. Data ini akan diolah oleh perusahaan Israel.