Atap Stasiun LRT dan Kereta Cepat Bocor, Ini Respons Wamen BUMN
Wakil Menteri BUMN Kartika Wirjoatmodjo menjelaskan kondisi atap Stasiun Cawang LRT Jabodebek, Stasiun Halim LRT Jabodebek, dan Stasiun Halim Kereta Cepat Jakarta-Bandung yang bocor saat hujan deras.