Serosurvei yang dilakukan Kemenkes menunjukkan kadar antibodi orang yang telah mendapatkan vaksinasi lengkap mencapai 3.046 poin lebih tinggi dari yang belum mendapat vaksin
Vaksinasi Covid-19 booster kedua dapat diterima masyarakat umum usia 18 tahun ke atas tanpa menunggu tiket atau undangan. Namun, pemberiannya harus berjarak enam bulan setelah booster pertama.
Sudah lebih dari tiga tahun Covid-19 menyerang. Mutasi virus hingga kini juga masih terus ditemukan. Sementara sejumlah negara termasuk Indonesia mulai melonggarkan pembatasan.
PT Bio Farma akan memperbesar produksi vaksin polio untuk kebutuhan dalam negeri dan ekspor. Bio Farma akan mulai mengekspor vaksin nOPV2 senilai Rp 1,6 triliun ke India dan WHO akhir tahun ini.
Katadata berbincang bersama CEO Vaxart Andrei Floroiu di sela-sela KTT G20, Nusa Dua, Bali, mengenai metode vaksinasi yang diklaim lebih sederhana, tidak sakit, dan aman.
Flash Week Katadata.co.id merangkum informasi pekan terakhir Jumat, 25 November 2022 mulai dari vaksin keempat Jokowi hingga tiga negara Eropa ancam keluar dari FIFA