Survei Politika Research and Consulting menunjukkan tiga besar sosok dengan elektabilitas tinggi masih dihuni oleh Ganjar Pranowo, Anies Baswedan, dan Prabowo Subianto.
Dalam survei pertanyaan terbuka, gen Z dan milenial, mayoritas memilih Prabowo Subianto (13,58%) untuk menjadi Presiden 2024, berikutnya Ganjar Pranowo (11,22%), kemudian Anis Baswedan (8,86%).
PKB disarankan untuk menggalang dukungan dari partai politik (parpol) lain khususnya yang berafiliasi pada pemilih beragama Muslim seperti Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dan Partai Amanat Nasional.
Survei terbaru oleh Center for Political Communication Studies (CPCS) menempatkan Ganjar Pranowo di peringkat pertama mengungguli elektabilitas Prabowo Subianto.
Sandiaga Uno dan Airlangga Hartarto dinilai beberapa lembaga riset cukup cakap maju ke ajang Pilpres 2024. Sembari menjabat sebagai menteri Jokowi, elektabilitas kedua nama tersebut ikut meningkat.