udi Suparmono, mantan Ketua PN Surabaya, ditangkap Kejaksaan Agung terkait kasus vonis bebas Ronald Tannur. Dibawa ke Jakarta untuk penyidikan lebih lanjut.
Kejaksaan Agung tengah menyelidiki asal-usul uang senilai hampir Rp 1 triliun yang ditemukan di kediaman Zarof Ricar, mantan Balitbang Diklat Mahkamah Agung.
Kejagung mengatakan penerapan denda damai tak berlaku untuk korupsi, bertentangan dengan pendapat Menteri Hukum yang membuka peluang pengampunan bagi koruptor melalui mekanisme ini.
Harvey Moeis divonis 6 tahun 6 bulan penjara dalam kasus korupsi timah, sementara Kejaksaan Agung mempertimbangkan apakah akan banding terhadap putusan yang lebih ringan dari tuntutan awal.
Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengumumkan pendiri Cardano, Charles Hoskinson, sebagai penasihat pemerintah untuk membantu membentuk undang-undang kripto baru.
Kejaksaan Agung memeriksa bekas pejabat Mahkamah Agung (MA) Zarof Ricar (ZR) sebagai tersangka perkara dugaan pemufakatan jahat suap kasasi Ronald Tannur.
Mantan Menteri Perdagangan Thomas Trikasih Lembong alias Tom Lembong hanya melemparkan senyum usai diperiksa selama 10 jam sebagai tersangka kasus dugaan impor gula oleh Kejaksaan Agung
Pengacara mempertanyakan apakah penyidik telah menemukan bukti yang sah dan cukup untuk menetapkan Tom Lembong sebagai tersangka. Kejagung menyebut penetapan status tersebut tak perlu bukti uang