ANTARA FOTO/Iggoy el Fitra/tom.
Revisi PP soal HGU Lahan Diteken Akhir Mei, Dukung Perdagangan Karbon
Revisi Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 18 Tahun 2021 terkait penerbitan hak guna usaha (HGU) untuk keperluan perdagangan karbon saat ini dalam tahap konsultasi publik.