Bawaslu setuju adanya wacana untuk revisi Undang-Undang Nomor 7 tahun 2017. Terlebih setelah UU yang menjadi dasar pelaksanaan pemilu 2024 itu dikritik MK. Apa pertimbangannya?
Komisi Pemilihan Umum (KPU) menetapkan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sebagai pemenang Pemilihan Presiden 2024. Bagaimana tahapan hingga pelantikan?
Sehari setelah MK mengumumkan hasil sidang sengketa pilpres, PDIP mengumumkan gugatan yang diajukan ke PTUN soal pencalonan Gibran, diterima untuk dilanjutkan pada pokok perkara. Apa dampaknya?
Pakar Hukum Tata Negara Bivitri Susanti mengatakan gugatan yang dilayangkan PDIP ke PTUN bisa saja berdampak pada posisi Gibran Rakabuming Raka sebagai calon wakil presiden. Bagaimana penjelasannya?
Guru Besar Hukum Tata Negara Universitas Gadjah Mada Denny Indrayana menyoroti langkah Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) menggugat hasil Pilpres 2024 ke PTUN. Apa yang jadi perhatian?
Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka akan ditetapkan sebagai Presiden dan Wakil Presiden terpilih oleh KKPU pada Rabu (24/4). Apa yang menjadi sorotan Prabowo sebelum ditetapkan?
Seluruh Ketua Umum partai Koalisi Indonesia Maju (KIM) pengusung Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka menghadiri penetapan pemenang pilpres 2024 di KPU. Bagaimana situasinya?
Calon Presiden Prabowo Subianto mendatangi rumahnya di kawasan Kartanegara IV, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, sebelum KPU menetapkan dirinya menjadi pemenang pilpres. Apa agendanya?
Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI menggelar penetapan pemenang Pilpres 2024 bagi pasangan calon presiden dan wakil presiden terpilih. Bagaimana rencana pelaksanaan dan siapa saja diundang?
Majelis Hakim MK selesai membacakan putusan sidang PHPU Pilpres pada Senin (22/4). Putusan itu menolak gugatan yang diajukan dua kubu. Bagaimana kilas balik gugatan hingga diputus MK?
Hakim konstitusi Saldi Isra memiliki pendapat berbeda dengan mayoritas hakim konstitusi dalam putusan PHPU Pilpres 2024 yang digelar MK Senin (22/4). Apa pertimbangannya?