Beberapa isu menarik yang akan dibahas pada hari kedua ISF 2024 antara lain konservasi Biodiversity, Blue Halo S, Quality Tourism, hingga konservasi mangrove.
Kesepakatan ini akan mengamankan pasokan listrik bersih tenaga surya dan sistem penyimpanan energi baterai untuk Singapura, sekaligus membantu Indonesia mengalihkan ekspor energinya.
CEO Air Asia, Tony Fernandes, menyatakan harga bahan baku yang digunakan dalam produksi Avtur ramah lingkungan atau sustainable aviation fuel (SAF) saat ini cukup tinggi.
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut B Pandjaitan, mengatakan pemerintah memiliki 400 proyek transisi energi untuk mencapai target net zero emission atau NZE pada 2060.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengajak seluruh pimpinan dunia menghilangkan sikap ego sentris atau sudut pandang pribadi dalam upaya mempercepat penanganan dampak perubahan iklim.