Prediksi Panen Raya Lebih Cepat, Impor Beras Bakal Ganggu Penyerapan
Pemerintah disarankan melepas cadangan berasnya untuk mengisi kekurangan pasokan beras yang tersendat di pasaran. Bukan dengan menaikkan harga, ataupun gencar mengejar stok dengan impor beras.