ANTARA FOTO/Syifa Yulinnas/bar
Penjualan Batu Bara Bukit Asam (PTBA) Naik 8% di Tengah Tekanan Harga
PT Bukit Asam Tbk (PTBA) mencatat penjualan batu bara, volume tercatat sebesar 33,70 juta ton, meningkat delapan persen secara tahunan (year-on-year/yoy) dari realisasi periode yang sama tahun lalu.